Maaf ya posting kali ini bukan ngomingin pendakian atau tips dan trik mendaki gunung atau tentang jalur pendakian alternatif bukan juga membahas teknik survival di gunung apalagi membahas meletusnya gunung sinabung.trus mau nulis apa?? nulis tempat wisata di sukabumi, bandung dan daerah daerah lainnya di indonesia, kayaknya kalo itu udah di tulis di postingan sebelumnya.
Udah deh gak usah berbelit belit, sebenarnya aku mau minta tolong sama teman-teman yang punya permasalahan game sniper ghost wariorr.dua hari yang lalu saya membeli dvd game sniper ghost warior dari sebuah toko game di semarang, entah kenapa saya ingin sekali memiliki dan memainkan game sniper ghost warior, mungkin karena saya sudah mulai kecanduan game yang berbau strategi dan petualangan yang menuntut kerja otak.
Setelah saya membeli dvd game sniper ghost warior tersebut tanpa lama lama saya langsung ambil laptop trus saya instal di laptop sambil ditemani segelas kopi kesukaan saya, instalasi berjalan normal dan cracknya pun langsung di copy ke hasil intalasinya dan sejauh ini tidak ada permasalahan yang muncul setelah selesai instalasi langsung saya restart. setelah saya restart gak pake lama langsung saya klik icon Sniper ghost warior tersebut, namun yang terjadi game tersebut gak bisa dimainkan karena yang keluar cuma suaranya saja lalu pikiran saya langsung curiga ..oh ini mungkin masalah resolusi aja, tapi setelah resolusinya saya turunkan dari 1280x800 menjadi 1024x768 ehh.. tetep aja blank screen alias gak muncul gambarnya.. hufft..
Masalah apalagi ini??? lalu saya coba nanya ke mbah google dan dari hasil pencarian saya ternyata banyak sekali yang punya maslah seperti saya dan mereka tidak menemukan solusinya. saya pun curiga apakah system windowsnya yang gak kompatible dengan game ini, saya pake windows 7 ultimate anehnya kalau game game yang lain bisa berjalan normal dan tidak bermasalah seperti game ghost sniper warior ini. keputusan sementara saya coba pake system windows xp dan hasilnya sama saja gak bisa juga. Apakah spesifikasi laptop saya yang tidak support dengan game ini?? nih ya spesifikasi laptopnya:
System Information------------------
Time of this report: 8/30/2010, 02:02:02
Machine name: BNIS-94A209AC07
Operating System: Windows XP Professional (5.1, Build 2600) Service Pack 2 (2600.xpsp_sp2_rtm.040803-2158)
Language: English (Regional Setting: Indonesian)
System Manufacturer: TOSHIBA
System Model: Satellite L310
BIOS: PhoenixBIOS 4.0 Release 6.1
Processor: Intel(R) Core(TM)2 Duo CPU T6400 @ 2.00GHz (2 CPUs)
Memory: 1912MB RAM
Page File: 199MB used, 3607MB available
Windows Dir: D:\WINDOWS
DirectX Version: DirectX 9.0c (4.09.0000.0904)
DX Setup Parameters: Not found
DxDiag Version: 5.03.2600.2180 32bit Unicode
Card name: Mobile Intel(R) 4 Series Express Chipset Family
Card name: Mobile Intel(R) 4 Series Express Chipset Family
Manufacturer: Intel Corporation
Chip type: Mobile Intel(R) 4 Series Express Chipset Family
DAC type: Internal
Device Key: Enum\PCI\VEN_8086&DEV_2A42&SUBSYS_FF501179&REV_07
Display Memory: 1024.0 MB
Current Mode: 1280 x 800 (32 bit) (60Hz)
Monitor: Plug and Play Monitor Monitor Max Res: 1600,1200
Driver Name: igxprd32.dll Driver Version: 6.14.0010.4957 (English)
DDI Version: 9 (or higher)Driver Attributes: Final Retail Driver Date/Size: 6/11/2008 09:15:36, 57344 bytes
WHQL Logo'd: Yes WHQL Date Stamp: n/a
VDD: n/a Mini VDD: igxpmp32.sys
Mini VDD Date: 6/11/2008 09:15:38, 6021184 bytes
Device Identifier: {D7B78E66-6902-11CF-9461-5ADFA6C2CB35}
Vendor ID: 0x8086
Device ID: 0x2A42
SubSys ID: 0xFF501179
Revision ID: 0x0007 Revision ID: 0x0007
Video Accel: Deinterlace Caps: n/a
Registry: OK DDraw Status: Enabled D3D Status: Enabled AGP Status: Not Available
Kalo dilihat dari spesifikasinya sih harusnya bisa dimainkan karena dengan memory 2GB sudah cukup. setelah kesabaran saya hilang ( eh .. ini kan bulan puasa haruss sabar... ) akhirnya saya tuliskan masalah ini di blog ini dengan harapan siapa tau teman teman yang lain yang pernah menemukan masalah yang serupa dengan saya bisa membantu agar saya bisa bermain game ghost sniper ini sambil ngabuburit menunggu buka puasa.
ada yang punya solusi untuk game sniper ghost warior blank screen?????
6 Komentar
ini yg nulis abie bukan? beli game di semarang? jauh sekali....
@sda: idem. hehehehe